PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBANTUAN GEOGEBRA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA
Abstract
Penelitian ini membahas tentang pengembangan media pembelajaran matematika berbantuan GeoGebra untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa. (1) Untuk mengetahui bagaimana proses pengembangan media pembelajaran matematika berbantuan GeoGebra untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa, (2) Untuk mengetahui bagaimana tingkat (kevalidan, kepraktisan, dan keefektifan) media pembelajaran matematika berbantuan GeoGebra untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah Research and Development (Penelitian dan Pengembangan) dengan mengacu pada model pengembangan ADDIE, yaitu Analysis (Analisis), Design (Perancangan), Development (Pengembangan), Implementation (Penerapan), dan Evaluation (Evaluasi). Berdasarkan hasil uji coba media pembelajaran matematika berbantuan GeoGebra, diperoleh lembar kerja siswa berbantuan GeoGebra, angket respon siswa, rencana pelaksanaan pembelajaran dan tes pemahaman konsep pada interval 2,5 ≤ 𑀠< 3,5 dengan kategori valid. Media pembelajaran matematika yang telah valid kemudian di terapkan dalam proses pembelajaran untuk melihat kepraktisan dan keefektifan media pembelajaran. Media pembelajaran yang dikembangkan dinyatakan praktis dengan melihat hasil analisis angket respon siswa berada pada persentase 80%. Keefektifan media pembelajaran dilihat dari hasil analisis tes hasil belajar yang menunjukkan bahwa persentase ketuntasan belajar siswa sebesar 80% dan persentase ketidaktuntasan sebesar 20% selain itu, persentase aktivitas siswa sebesar 62,14%. Maka media pembelajaran berbantuan GeoGebra yang dikembangkan valid, praktis, dan efektif.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Achmad, G. F. dkk. 2018. Realistic Mathematic Education Berbantu Alat Peraga Bongpas. J. Ilm. Pendidik. Mat., vol. 1, no. 1, pp. 15–20.
Amka, Filsafat Pendidikan, vol. 1, no. 2. 2014.
Astuty. 2015. Pembelajaran Matematika. J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9.
Asryana, A dkk. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Geogebra Untuk Meningkatkan Kemampuan Spasial Siswa. Media Pendidik. Mat., vol. 5, no. 2, p. 107. doi: 10.33394/mpm.v5i2.1836.
Ayuningtyas, V. 2020. Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Menggunakan Software Geogebra Dengan Pendekatan Scientific Pada Materi Prisma Dan Limas Di Tingkat SMP. J. Penelit. Pembelajaran Mat., vol. 13, pp. 87–102.
Batubara. 2017. 219-568-1-Sm (1),†vol. 3, no. 1, pp. 47–54.
Cahyadi, R. A. H. 2019. Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Addie Model,†Halaqa Islam. Educ. J., vol. 3, no. 1, p. 35. doi: 10.21070/halaqa.v3i1.2124.
Fahyuni, E. F. 2017. Buku Ajar Teknologi, Informasi Dan Komunikasi.
Fitria. 2013. J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699.
Hadi, S dan Novaliyosi. 2019. TIMSS Indonesia (Trends in International Mathematics and Science Study), Pros. Semin. Nas. Call Pap. Progr. Stud. Magister Pendidik. Mat. Univ. Siliwangi, pp. 562–569.
Jupri, A. 2018. Peran Teknologi dalam Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Matematika Realistik,†Semin. Nas. Mat. dan Pendidik. Mat., pp. 303–314 [Online]. Available: http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/pspm/article/view/2630.
Marsigit, “Pedoman Umum dan Khusus Pembelajaran Matematika SMP,†2011.
Nila, K. 2008. Pemahaman konsep matematik dalam pembelajaran matematika,†Pros. Semin. Mat. dan Pendidik. Mat. Jur. Pendidik. Mat. Fak. Mat. dan Ilmu Pengetah. Alam Univ. Negeri Yogyakarta, pp. 229–235.
Rohmawati, E. and Kristanto, V. H. 2018. Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Geogebra Pada Sub Pokok Bahasan Garis Singgung Persekutuan Dua Lingkaran,†PYTHAGORAS J. Progr. Stud. Pendidik. Mat., vol. 7, no. 1, pp. 78–88. doi: 10.33373/pythagoras.v7i1.1186.
Saputro, B. 2017. Manajemen Penelitian Pengembangan (Research & Development) bagi Penyusun Tesis dan Disertasi, vol. 53, no. 9.
Yatimah, Landasan Pendidikan. 2017.
Yuliani, E.N, dkk. 2018. Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas VIII SMPN 1 Kuok Melalui Model Pembelajaran Koopearatif Tipe Group Investigation,†J. Cendekia J. Pendidik. Mat., vol. 2, no. 2, pp. 91–100.
DOI: https://doi.org/10.38114/riemann.v5i1.294
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Riemann: Research of Mathematics and Mathematics Education

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
STKIP PAMANE TALINO
Hilir Ktr., Kec. Ngabang, Kabupaten Landak, Kalimantan Barat 79357
Copyright @2019 Riemann: Research of Mathematics and Mathematics Education